Header Ads

Mudik Gratis 2017


Menjelang perayaan idul fitri  Hijriah banyaknya perantau yang ingin melaksanakan tradisi pulang kampung/ mudik terkendala oleh masalah finansial. Oleh karena itu program Mudik Gratis tahun 2017 ke semua kota di Jawa Tengah merupakan salah satu agenda rutin Yang di lakukan antara kerjasama pemprov jawa tengah, 35 pemerintah kab kota se jawatengah, paguyuban jawa tengah dan Bank jateng  Dalam rangka mudik gratis pemrov jateng tanggal 20 juni 2017 di tmii gubernur ganjar pranowo memberangkatkan 194 bus terdiri dari bantuan pemerintah provinsi dan 35 pemerintah kab kota beserta bank jateng yang mengangkut sekitar 9.700 pemudik.Khusus kab wonogiri mendapat jatah 2 bus , oleh karena itu PAKARI mengusahakan mendapatkan 14 BuS dari provinsi dan bank jateng jadi total untuk kab wonogiri 16 bus.Acara tersebut juga dimeriahkan oleh pelawak tukul arwana dalam menghibur para pemudik yang ingin berangkat ke kampung halamannya...acara tersebut diharapkan dapat membantu para pemudik yang ingin berlebaran bersama keluarganya di kampung halaman tercinta dengan selamat.

Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.